SEJARAH KAMI

SEJARAH :

Suronews.com adalah salah satu media online yang baru merintis dan berdiri sejak tanggal 5 November 2013. Terbentuknya Suronews.com merupakan awal dari kebangkitan kaum muda journalis yang ingin menjunjung tinggi journalis-journalis Indonesia sebagai Control Sosial.

Suronews ini bukan suatu hal yang aneh, kata ini diambil untuk mengingatkan kepada kita bahwa di Bulan Suro yakni Bulan Muharam yang jatuh pada tanggal 1 Muharam 1435 H – 5 November 2013 M merupakan moment yang sangat mempunyai makna di zaman Rosulullah SAW yaitu berhijrah.

Oleh sebab itu kata Suro diharapkan bisa memberikan angin segar untuk bisa lebih memberikan perubahan yang positif dan menjadi lebih baik, sedangkan penambahan kata News merupakan berita yang disampaikan.

Maka Suronews.com pun dikukuhkan pada 1 Muharam 1435 H yang bertepatan pada tanggal 5 November 2013 sebagai awal langkah untuk memberikan perubahan yang lebih baik bagi journalis Indonesia dan masa depan Indonesia.

Dukung perubahan menjadi Indonesia lebih baik dengan journalis yang lebih baik. TERIMA KASIH

Pendiri Utama :
Suwarsih Wagolebo.S.Sos.I

Penerus :
Bernadeta Nadya Wagolebo

Pemimpin Umum :
Kusen, S.Ag, MA, Ph.D

Dewan Penasehat :
DR. Muhammad Yusuf MS
H.Syalam Boro Syaban
Brigjen Dr.Victor Pudjiadi,SpB,FICS,DFM

Dewan Pembina :
Dr.Benny Kabur Harman.S.H
Azas Tigor Nainggolan,SH M.Si
Teguh Wahyono.SE

Badan Hukum :
PT SURO DAMAI SEJAHTERA
AHU-0054150.AH.01.01 TAHUN 2021
TANGGAL 01 SEPTEMBER 2021

Notaris :
Poltak Pardomuan,SH
AKTA NO 158/31/8/ TAHUN 2021

NPWP : 431.801.0-015.000
PT SURO DAMAI SEJAHTERA

NIB : 0109210018831
PT SURO DAMAI SEJAHTERA